Blog AWS Indonesia

Category: Amazon Machine Learning

Meeting.ai Amazon Bedrock

Meeting.ai tingkatkan kualitas ringkasan meeting dan kepuasan pelanggan dengan menggunakan Amazon Bedrock

Meeting.ai adalah sebuah perusahaan startup yang menyediakan layanan Software as a Service (SaaS) untuk membantu pelanggan merekam, mentranskripsi, dan mendapatkan insight dari pertemuan atau meeting. Diluncurkan pada tahun 2023, meeting.ai dapat menghasilkan transkrip, poin-poin penting, dan rangkuman dari sebuah pertemuan dengan akurasi transkrip mencapai 97% untuk Bahasa Indonesia. Layanan ini telah membantu lebih dari 70 […]

Amazon Titan Text Embeddings V2 Amazon Bedrock

Amazon Titan Text Embeddings V2 sekarang tersedia di Amazon Bedrock, dioptimalkan untuk meningkatkan RAG

Keluarga model Amazon Titan, yang tersedia eksklusif di Amazon Bedrock, dibangun di atas 25 tahun keahlian Amazon dalam artificial intelligence (AI) dan kemajuan machine learning (ML). Amazon Titan foundation model (FM) menawarkan rangkaian komprehensif model pre-trained image, multimodal, dan teks yang dapat diakses melalui API managed service. Dilatih pada dataset yang ekstensif, model Amazon Titan […]

Cohere R and R+ featured image

Menjalankan workload generative AI skala enterprise dengan Cohere Command R & R+, sekarang tersedia di Amazon Bedrock

Pada November 2023, kami telah menyediakan dua model Cohere baru di Amazon Bedrock (Cohere Command Light dan Cohere Embed English). Hari ini, kami mengumumkan penambahan dua model Cohere lainnya di Amazon Bedrock; Cohere Command R dan Command R+. Organisasi membutuhkan model generative artificial intelligence (generative AI) untuk berinteraksi secara aman dengan informasi yang disimpan di […]

Model Meta Llama 3 kini tersedia di Amazon Bedrock

Hari ini, kami mengumumkan ketersediaan model Llama 3 Meta di Amazon Bedrock. Meta Llama 3 dirancang bagi Anda untuk membangun, bereksperimen, dan scaling aplikasi generative artificial intelligence (AI) Anda. Model Llama 3 yang baru memiliki kemampuan yang lebih tinggi untuk mendukung berbagai kasus penggunaan dengan peningkatan dalam penalaran, pembuatan kode, dan instruksi. Menurut pengumuman Meta’s […]

Claude 3 Opus tersedia di Amazon Bedrock

Model Claude 3 Opus dari Anthropic kini tersedia di Amazon Bedrock

Kita hidup di era generative artificial intelligence (AI); masa dimana inovasi berkembang pesat. Ketika Anthropic mengumumkan model-model dasar (foundation models/FMs) Claude 3 pada 4 Maret, kami membuat Claude 3 Sonnet, model yang memiliki proporsi seimbang dalam hal keterampilan dan kecepatan, tersedia di Amazon Bedrock pada hari yang sama. Pada 13 Maret, kami meluncurkan model Claude […]

Kredit AWS Activate untuk Amazon Bedrock

Kredit AWS Activate sekarang menerima third-party model di Amazon Bedrock

Jika ada satu hal yang telah kami pelajari di AWS, itu adalah pentingnya bereksperimen. Saat Anda menciptakan sesuatu yang baru, sangat penting untuk dapat mencoba berbagai teknologi dan dengan cepat mengembangkan ide. Namun, bereksperimen dapat menjadi mahal, terutama bagi tim startup yang masih di tahap awal inovasi. Itulah salah satu alasan mengapa kami meluncurkan AWS […]

Mistral Large Amazon Bedrock

Menjalankan tugas penalaran kompleks dengan Mistral Large, kini tersedia di Amazon Bedrock

Update 4/4/2024: Kami telah mengupdate post ini dan menambahkan informasi tentang ketersediaan Amazon Bedrock di Region Paris, dan menambahkan link baru untuk panduan inference request. Bulan lalu, kami mengumumkan ketersediaan dua model AI Mistral yang berkinerja tinggi, Mistral 7B dan Mixtral 8x7B di Amazon Bedrock. Mistral 7B, sebagai model dasar (foundation model) pertama dari Mistral, […]

Pemrosesan dokumen secara cerdas dengan Amazon Textract, Amazon Bedrock, dan LangChain

Pemrosesan dokumen secara cerdas dengan Amazon Textract, Amazon Bedrock, dan LangChain

Di era informasi saat ini, volume data yang sangat besar yang terdapat dalam berbagai dokumen menimbulkan tantangan dan peluang bisnis. Metode pemrosesan dokumen tradisional seringkali kurang efisien dan akurat, meninggalkan ruang untuk inovasi, efisiensi biaya, dan optimisasi. Pemrosesan dokumen telah mengalami kemajuan signifikan dengan munculnya Intelligent Document Processing (IDP). Dengan IDP, bisnis dapat mengubah data […]

Amazon EC2 instans G5 untuk model NLP dan model CV berbasis Pytorch

Mencapai throughput inferensi ML empat kali lebih tinggi dan biaya per inferensi tiga kali lebih rendah dengan Amazon EC2 instans G5 untuk model NLP dan model CV berbasis Pytorch

Amazon Elastic Compute Cloud (Amazon EC2) instans G5 adalah instans pertama dan satu satunya di cloud yang menggunakan GPU Tensore Core NVIDIA A10G, yang dapat Anda gunakan untuk kasus penggunaan intensif grafik dan machine learning (ML) yang luas. Dengan instans G5, pengguna ML mendapatkan kinerja tinggi dan infrastruktur hemat biaya untuk melatih dan menjalankan model […]

Amazon CodeWhisperer resmi tersedia

Amazon CodeWhisperer resmi tersedia, gratis untuk penggunaan individual

Hari ini, Amazon CodeWhisperer, coding pendamping AI real-time, resmi tersedia dan juga termasuk sebuah paket CodeWhisperer Individual gratis yang dapat digunakan oleh semua developer. Preview dari CodeWhisperer diperkenalkan tahun lalu, CodeWhisperer membuat developer tetap pada zona produktif, membantu mereka menulis kode dengan cepat dan aman tanpa perlu meninggalkan IDE untuk melakukan pencarian akan sesuatu. Dengan […]