Blog AWS Indonesia

Category: Startup

Kredit AWS Activate untuk Amazon Bedrock

Kredit AWS Activate sekarang menerima third-party model di Amazon Bedrock

Jika ada satu hal yang telah kami pelajari di AWS, itu adalah pentingnya bereksperimen. Saat Anda menciptakan sesuatu yang baru, sangat penting untuk dapat mencoba berbagai teknologi dan dengan cepat mengembangkan ide. Namun, bereksperimen dapat menjadi mahal, terutama bagi tim startup yang masih di tahap awal inovasi. Itulah salah satu alasan mengapa kami meluncurkan AWS […]

Strategi Cepat Optimisasi Biaya untuk Perusahaan Startup Tahap Awal

Pengoptimalan biaya adalah pertimbangan utama untuk setiap startup dan dapat dicapai dengan berbagai teknik, tetapi bagaimana Anda mengatasinya tergantung pada tahap pertumbuhan bisnis Anda. Tidak seperti perusahaan enterprise, perusahaan startup berfokus pada pengembangan produk. Hal ini menyebabkan perusahaan startup harus memilih antara waktu yang dihabiskan untuk membangun fungsionalitas tambahan untuk mengelola biaya, seperti mengatur ulang […]

Kapan Startup Harus Menggunakan Managed Service

Kapan Startup Harus Menggunakan Managed Service?

Kesalahan umum yang kami lihat dilakukan para founder saat memulai di AWS adalah mencoba menerapkan solusi mereka sendiri ketika managed service dapat digunakan sebagai gantinya. Dalam konteks AWS, managed service adalah layanan yang dibangun, di-maintain, dan dioperasikan oleh para ahli kami yang sangat terampil. Ini berbeda dengan solusi yang Anda deploy ke server Anda sendiri, […]

Mengapa Perusahaan Startup Tahap Awal Perlu Menggunakan Autentikasi Multi-faktor

Mengapa Perusahaan Startup Tahap Awal Perlu Menggunakan Autentikasi Multi-faktor

Setiap startup itu unik – tidak ada hal universal yang cocok untuk setiap perusahaan. Tetapi apa pun sifat bisnis Anda, keamanan selalu menjadi yang terpenting dan harus menjadi salah satu hal pertama yang Anda tangani. Lagipula, untuk sebagian besar perusahaan startup, aset Anda yang paling berharga adalah data Anda — ide, workloads, dan aplikasi Anda […]

Menggunakan Proses Perekrutan Amazon untuk Membangun Tim Anda

Tulisan tamu oleh Richard Howard, Startup Business Development. Mempekerjakan orang yang tepat untuk startup Anda adalah salah satu hal terpenting yang akan Anda lakukan sebagai pendiri. Selain menemukan produk / pasar yang sesuai, mungkin itu hal terpenting yang akan Anda lakukan. Sebelum bergabung dengan AWS, saya telah mewawancarai dan mempekerjakan banyak orang sebagai CEO dan […]

Tips Startup: Bagaimana Menggunakan Proses Narasi Amazon Untuk Menetapkan Tujuan dan Berpikir Jernih

Jika Anda pernah membaca apa pun tentang proses internal Amazon, Anda mungkin tahu bahwa Amazon menghindari presentasi PowerPoint untuk dokumen tertulis. Ada beberapa jenis dokumen yang berbeda yang ditulis oleh Amazonian (karyawan Amazon), dan digunakan untuk hal yang berbeda pula. Dalam tulisan ini, saya akan membahas konsep “Narasi” dan bagaimana narasi dapat membantu para startup […]

Skalakan atau Gagal: Cara Membangun Proses dan Mekanisme dengan Cara Amazon

Foto oleh Austin Distel di Unsplash Tulisan tamu oleh Richard Howard, AWS Startup Business Development. “Skala” atau scale adalah istilah yang ada di mana-mana di dunia startup. Para pendiri perusahaan selalu berbicara tentang bagaimana mereka meningkatkan skala infrastruktur mereka untuk mengatasi lonjakan penggunaan atau mengapa mereka meningkatkan skala perekrutan karyawan mereka setelah putaran besar penggalangan dana. […]

Perspektif Industri: Mempekerjakan dan Mengembangkan yang Terbaik

Perspektif Industri: Mempekerjakan dan Mengembangkan Talenta Terbaik

Jonno Southam memimpin pengembangan bisnis Venture Capital (VC) untuk Amazon Web Services (AWS) di Eropa dan merupakan bagian dari tim global startup yang berfokus untuk membantu pelanggan yang didukung VC mencapai rencana pertumbuhan jangka panjang mereka. Jonno juga merupakan ‘Bar Raiser‘ Amazon, peran yang didedikasikan untuk mempertahankan standar perekrutan yang tinggi, dan yang mendukung prinsip […]