Blog AWS Indonesia
Category: Amazon Elastic Container Service
Di balik layar: Arsitektur real-time AWS untuk Bundesliga Match Facts
Gambar 1: Bundesliga Match Facts menunjukkan statistik pertandingan secara real-time Bundesliga, liga utama sepak bola Jerman, menggunakan Amazon Web Services (AWS) untuk menghasilkan statistik secara near real-time dan wawasan yang mendalam untuk pertandingan sepak bola yang disebut Bundesliga Match Facts (BMF). Statistik ini digunakan untuk membuat konten yang dipersonalisasi untuk 500 juta penggemar global dan memberikan […]
Menggunakan AWS App Mesh dengan AWS Fargate
AWS App Mesh adalah service mesh, yang menyediakan framework untuk mengontrol dan memantau berbagai servis komputasi AWS. Pada tulisan Learning AWS AppMesh, saya telah menyediakan panduan agar Anda bisa mulai mencoba Saya telah menunjukkan cara menjalankan aplikasi microservice sederhana ke Amazon Elastic Container Service (Amazon ECS) dan mengkonfigurasi App Mesh untuk menyediakan kontrol traffic dan […]
AWS Copilot: Application-first CLI untuk Containers di AWS
Pada tanggal 9 Juli 2020, kami memperkenalkan AWS Copilot, antarmuka baris perintah (CLI) untuk membangun, merilis, dan mengoperasikan containerized applications yang siap dijalankan untuk production environment di Amazon Elastic Container Service (Amazon ECS) dan AWS Fargate. Dalam tulisan ini, saya akan memandu Anda untuk memahami prinsip desain dari AWS Copilot, bagaimana prinsip tersebut dipetakan ke […]
Cara Amazon ECS Mengelola Sumber Daya CPU dan Memori
Pada 19 Agustus 2019, kami meluncurkan fitur Amazon Elastic Container Service (Amazon ECS) baru yang memungkinkan kontainer untuk mengkonfigurasi ruang swap yang tersedia di Linux. Kami ingin mengambil kesempatan ini untuk mundur dan berbicara lebih holistik bagaimana manajemen sumber daya ECS bekerja (termasuk perilaku fitur baru ini telah diperkenalkan). Secara khusus, kami ingin mengklarifikasi bagaimana […]
Praktik Terbaik Ketersediaan Amazon ECS
Kami di AWS menghabiskan banyak waktu memikirkan mengenai ketersediaan. Sangat penting bahwa layanan kami tetap tersedia bahkan pada kegagalan parsial yang tak terhindarkan, dalam rangka memberikan kemampuan pada pelanggan kami untuk mendapatkan wawasan dan melakukan tindakan perbaikan. Untuk mencapai hal ini, kami mengandalkan pada ketersediaan yang diberikan pada kami oleh keterlepasan Regional dan isolasi Availability […]