Blog AWS Indonesia

Cara Amazon ECS Mengelola Sumber Daya CPU dan Memori

Pada 19 Agustus 2019, kami meluncurkan fitur Amazon Elastic Container Service (Amazon ECS) baru yang memungkinkan kontainer untuk mengkonfigurasi ruang swap yang tersedia di Linux. Kami ingin mengambil kesempatan ini untuk mundur dan berbicara lebih holistik bagaimana manajemen sumber daya ECS bekerja (termasuk perilaku fitur baru ini telah diperkenalkan). Secara khusus, kami ingin mengklarifikasi bagaimana […]

Mengirimkan Pesan Sesuai Konteks Lokal Menggunakan Template dan Atribut Demografis Standar Pada Amazon Pinpoint

Seiring pertumbuhan basis pengguna aplikasi Anda ke banyak negara dan bahasa, kini kemampuan sistem untuk menyesuaikan pengiriman pesan ke dalam konteks dan bahasa lokal menjadi sebuah kebutuhan penting, yang bertujuan meningkatkan pengalaman serta keterlibatan pelanggan. Penyesuaian pesan dengan konteks lokal memungkinkan Anda menjangkau pelanggan dengan konten sesuai pengaturan bahasa mereka. Namun, seringkali proses penyesuaian pesan […]

Mengirimkan Pengingat Janji Melalui Pesan Suara Menggunakan Custom Channel pada Amazon Pinpoint dan Amazon Connect

Pendahuluan Dalam blog kali ini, kita akan mempelajari cara membuat campaign pengingat janji yang selalu aktif, menggunakan Amazon Pinpoint. Seperti kita ketahui, tingkat ketidakhadiran merupakan tantangan yang selalu ada bagi penyedia layanan. Industri seperti perhotelan di kota-kota besar¹ memperkirakan sekitar 20% pengunjung tidak menghadiri reservasi yang mereka buat, sementara industri lainnya seperti salon rata-rata mengalami […]

Video Sesi AWS Summit Online ASEAN Sekarang Sudah Tersedia On-Demand

AWS Summit Online ASEAN telah berlangsung dengan sukses. Saya berharap rekan-rekan pelanggan mengikuti acara ini dan menikmati semua sesi yang dihadiri. Saya sendiri mendapatkan banyak sekali pengetahuan baru dari sesi-sesi yang diberikan oleh rekan saya di AWS dan juga para pelanggan kami yang berbagi kisah sukses. Bagi kalian yang ingin mengulang kembali sesi yang sudah […]

Solusi Open Banking dengan AWS untuk Lembaga Keuangan Bank

Pendahuluan Selamat datang di seri blog Industri Jasa Keuangan. Di seri blog ini kita akan membahas berbagai topik aktual yang relevan dengan Industri Jasa Keuangan di Indonesia dan bagaimana teknologi AWS dapat memberikan solusi untuk topik tersebut. Di edisi perdana ini, kita akan membahas mengenai Open Banking. Open Banking adalah sebuah topik yang sangat populer […]

Jangan Ketinggalan AWS Summit Online ASEAN 18 dan 19 Mei 2021!

Hai semua! Saya berharap rekan-rekan semua sudah menikmati liburan panjang dan siap menghadapi pekan baru untuk produktif. Saya ingin mengingatkan hari ini adalah kesempatan terakhir untuk bergabung dengan AWS Summit Online ASEAN tanggal 18 dan 19 Mei. Anda dapat menikmati pengalaman baru  di mana kami membawakan konten-konten pembelajaran tentang perkembangan terbaru di teknologi cloud. Anda […]

Belajar Tentang Transformasi Digital Dari Traveloka di AWS Summit Online ASEAN

Tahun 2020 merupakan periode yang menjadi titik balik bagi banyak sekali organisasi. Mereka mulai dari bisnis besar, bisnis kecil, pemerintah, dan organisasi lainnya, harus mengubah apa yang mereka lakukan dan bagaimana mereka beroperasi. Kunci yang membantu mendorong perubahan ini adalah teknologi. Kita mulai banyak mengintegrasikan teknologi ke dalam hidup kita; dari membantu kita membeli makanan […]

Mari Bergabung di AWS Summit Online ASEAN 18 dan 19 Mei 2021

Kami dengan senang hati mengumumkan bahwa pendaftaran AWS Summit Online ASEAN sudah dibuka. Anda dapat menikmati pengalaman baru mengikuti AWS Summit pada 18 dan 19 Mei 2021, di mana kami membawakan konten-konten pembelajaran tentang perkembangan terbaru di teknologi cloud. Anda juga dapat menghadiri acara ini melalui perangkat pilihan Anda untuk bergabung dan belajar bersama para […]

Yang Perlu Anda Ketahui Tentang Peluncuran Lokasi Edge AWS di Jakarta

Lokasi Edge AWS baru di Jakarta Amazon Web Services, Inc. (AWS) mengumumkan peluncuran lokasi edge AWS di Jakarta, Indonesia. Dengan lokasi edge yang baru ini, pelanggan di Indonesia dapat terhubung dengan jaringan global AWS serta menikmati peningkatan keamanan, keandalan dan kinerja. Layanan jaringan AWS edge seperti Amazon CloudFront dan AWS Global Accelerator akan tersedia dari lokasi […]

AWS Meluncurkan Lokasi Edge Pertama di Indonesia

Apa Yang Diumumkan? 24 Maret 2021 — Amazon Web Services, Inc. (AWS), mengumumkan peluncuran AWS edge networking location baru di Jakarta, Indonesia. Lokasi edge baru ini menyediakan keterhubungan yang andal dan aman ke jaringan AWS global dan dukungan untuk AWS edge services termasuk Amazon CloudFront dan AWS Global Accelerator. Pelanggan dapat mengharapkan penurunan latency hingga 30 […]