Blog AWS Indonesia

Strategi Cepat Optimisasi Biaya untuk Perusahaan Startup Tahap Awal

Pengoptimalan biaya adalah pertimbangan utama untuk setiap startup dan dapat dicapai dengan berbagai teknik, tetapi bagaimana Anda mengatasinya tergantung pada tahap pertumbuhan bisnis Anda. Tidak seperti perusahaan enterprise, perusahaan startup berfokus pada pengembangan produk. Hal ini menyebabkan perusahaan startup harus memilih antara waktu yang dihabiskan untuk membangun fungsionalitas tambahan untuk mengelola biaya, seperti mengatur ulang […]

Amazon EC2 instans G5 untuk model NLP dan model CV berbasis Pytorch

Mencapai throughput inferensi ML empat kali lebih tinggi dan biaya per inferensi tiga kali lebih rendah dengan Amazon EC2 instans G5 untuk model NLP dan model CV berbasis Pytorch

Amazon Elastic Compute Cloud (Amazon EC2) instans G5 adalah instans pertama dan satu satunya di cloud yang menggunakan GPU Tensore Core NVIDIA A10G, yang dapat Anda gunakan untuk kasus penggunaan intensif grafik dan machine learning (ML) yang luas. Dengan instans G5, pengguna ML mendapatkan kinerja tinggi dan infrastruktur hemat biaya untuk melatih dan menjalankan model […]

Deploy Mail Server Open Source di AWS

Mengotomasi Deployment Mail Server Open-Source di AWS

Banyak pengguna AWS memiliki kebutuhan untuk hosting email server mereka sendiri dan ada yang memilih untuk mengoperasikan mail server menggunakan managed solution (contohnya Amazon WorkMail). Tentu ada kelebihan masing-masing untuk kedua pendekatan tersebut, motivasi untuk mengelola mail server sendiri diantaranya: kontrol dan kepemilikan penuh butuh konfigurasi khusus membatasi akses ke network internal atau ketika terhubung […]

aplikasi video-chat untuk live streaming menggunakan AWS Amplify dan AWS Media Services

Cara membangun aplikasi video-chat untuk live streaming menggunakan AWS Amplify dan AWS Media Services

Dalam posting ini, kita akan membangun aplikasi web untuk video chat. Untuk hosting frontend dan resource backend, kita akan menggunakan layanan AWS seperti AWS Amplify, sebuah layanan yang membantu front-end dan mobile developer untuk membangun aplikasi full stack yang scalable. Dengan menggunakan AWS Cloud Development Kit (AWS CDK), sebuah open-source development framework, kita akan memanfaatkan AWS Media […]

Mengamankan Backup di AWS

10 praktik keamanan terbaik untuk mengamankan backup di AWS

Keamanan adalah tanggung jawab bersama antara AWS dan pelanggan. Banyak pelanggan bertanya bagaimana cara mengamankan backup di AWS. Artikel ini akan membantu Anda untuk mengenal 10 praktik kemanan terbaik untuk mengamankan data backup beserta operasinya di AWS. Meskipun artikel blog ini berfokus pada backup data dan operasi di layanan AWS Backup, rekomendasi praktik keamanan ini […]

Jaringan Hybrid menggunakan VPC Endpoints

Jaringan Hybrid menggunakan VPC Endpoints (AWS PrivateLink) dan Amazon CloudWatch untuk Layanan Keuangan

Amazon CloudWatch menawarkan layanan terpusat untuk mengumpulkan data pemantauan dan operasional dalam bentuk log, metrik, dan event. Hal ini memberikan tampilan terpadu tentang sumber daya, aplikasi, dan layanan AWS yang berjalan di AWS dan server on-premise. Saat Anda memiliki agen Amazon CloudWatch yang berjalan di lokasi, perilaku default-nya adalah mengekspor metrik yang dikumpulkan ke publik […]

Infrastructure as Code untuk Startup

Haruskah Startup menggunakan Infrastructure as Code (IaC)?

Pada saat Anda memulai suatu startup, tidak ada yang lebih penting selain melakukan segala hal dengan serba cepat. Anda melakukan iterasi dengan cepat untuk menemukan produk di pasar yang sesuai. Anda berlomba-lomba untuk memberikan dan menawarkan fitur terbaru sebelum pesaing Anda melakukannya, dan melakukan perbaikan serba cepat, dibanding menggunakan kaidah terbaik. Terkadang, para pelaku startup […]

Amazon CodeWhisperer meningkatkan produktivitas developer

Bagaimana Accenture menggunakan Amazon CodeWhisperer untuk meningkatkan produktivitas developer

Amazon CodeWhisperer adalah koding pendamping AI yang membantu meningkatkan produktivitas developer dengan membuatkan kode rekomendasi berdasarkan komentar yang dibuat dalam bahasa yang natural dan kode pada sebuah Integrated Development Environment (IDE). CodeWhisperer mempercepat pembuatan kode dengan mengurangi perpindahan antara IDE dan dokumentasi atau forum developer. Dengan kode rekomendasi real-time dari CodeWhiperer, Anda dapat tetap fokus […]

Membangun Aplikasi Chat Full-stack dengan AWS dan NextJS

Membangun Aplikasi Chat Full-stack dengan AWS dan NextJS

Aplikasi chat modern membutuhkan serangkaian fitur yang kaya. Fitur-fitur ini termasuk penyimpanan file, real-time update, dan kemampuan untuk mengambil data pada klien dan server. Pada umumnya, hal ini berarti menyatukan banyak layanan pihak ketiga, atau menghabiskan waktu development untuk membuat solusi khusus. Terlebih lagi, hal ini memperlambat time-to-market dan menimbulkan beberapa titik kegagalan. Untuk mendemonstrasikan […]

Panduan Migrasi Cloud

Panduan awal untuk tim keuangan dan operasional dalam perjalanan migrasi cloud

Tim keuangan memiliki posisi unik dalam organisasi yang memungkinkan mereka untuk mempercepat kepentingan bisnis strategis. Sebagai lembaga yang bertanggung jawab terhadap permodalan, mereka memiliki peran penting dalam memutuskan di mana pertaruhan kepentingan bisnis yang strategis. Migrasi cloud hadir dengan banyak hal yang tidak diketahui, variabel, dan kemampuan baru yang harus ditinjau oleh tim bisnis untuk […]